Pada Praktikum modul 1, dipilih percobaan 1 dengan kondisi no 9 yaitu "
Ganti LED menjadi Buzzer, Buatlah kondisi awal Buzzer mati, lalu hidup dengan delay 1000 ms "
2. Rangkaian Simulasi[back]
Prinsip kerja
Ketika button di tekan (ON),maka rangkaian akan terhubung,sehingga akan menjadi data input pada master.Kemudian untuk melakukan komunikasi, data ini di transmisikan melalui pin Tx (pin 1)pada master ke Pin Rx (pin 0) pada slave. Kemudiaan setelah data diterima oleh slave,maka data ini kan di outputkan pada pin 12 arduino,dimana buzzer tersebut akan ON. Sedangkan jika button tidak di tekan (OFF) maka buzzer pada slave nantinya akan OFF.
3. Flowchart[back]
Master
4. Listing Program[back]
//MASTER#define button 2void setup(){pinMode(button,INPUT_PULLUP);Serial.begin(9600);}void loop(){int nilai = digitalRead(button);//ditekanif(nilai == 0){Serial.print("1");}else{Serial.print("2");}delay(1000);}
//SLAVE#define buzzer 12void setup(){pinMode(buzzer,OUTPUT);Serial.begin(9600);}void loop(){if(Serial.available()>0){int data = Serial.read();if(data=='1'){digitalWrite(buzzer,HIGH);}else{digitalWrite(buzzer,LOW);}}
5. Video[back]
6. Link Download[back]
Rangkaian Simulasi [Download]
Video Simulasi [Download]
Program [Download]
HTML [Download]
Data sheet Arduino [Download]
Library arduino [Download]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar